I just try to capture an ordinary life --- moments, things, places, peoples, etc. --- with a simple skill
I believe that we can find many interesting things in life, even in a very simple thing.
09 February 2006
Overnight at Changi
Sudah cukup malam tiba di Bandara Internasional Changi, apalagi Singapore 1 jam lebih awal dari Jakarta. Banyak orang asing ditemukan di sini, baik yang memang singgah ataupun yang sekedar transit.
Sekelompok kaum muda, dengan gaya casual, bercengkrama dan berfoto-ria. Entah turis, atau pemuda lokal yang sedang jalan-jalan di Bandara.
Ada juga gelandangan di bandara megah ini. Gaya yang santai dan cuek itu, justru membuatku terinspirasi buat nginep di sini :)) ... banyak pertimbangan lah, selain waktu yang mepet, juga masalah duit yang mepet :)
... ruang tunggu ... tempat aku menginap ...
Yah .... tak ada gading yang tak retak. Di tengah kedisiplinan dalam kebersihan, tetap aja ada yang naruh sampah sembarangan :)
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Bintaro View From Gramedia Building
Akhir tahun gak ada acara apa-apa, jadi iseng saja pergi ke Gramedia buat lihat-lihat buku, mumpung pandemi sudah berlalu. Ini pemandangan k...
-
Patung khas suku Asmat (kalau gak salah) terlihat berdiri kokoh dari gerbang keberangkatan terminal 2D bandara Soekarno Hatta Cengkaren...
-
Sebuah gedung gereja megah terlihat dari Jalan Tanjung Duren Barat, merupakan gedung gereja HKBP Tomang Barat di Jalan Mangga Jakarta ...
-
Pagi ini perlu menjadi saksi dalam sidang perceraian kakakku di daerah Cibinong, dan biar hemat aku putuskan naik kereta api. Sebenarnya ...
No comments:
Post a Comment