02 February 2011

Lontar


Sambil nunggu bis ke Jakarta, aku mampir beli buah lontar (Borassus flabellifer) di pinggir jalan. Rasanya mirip kelapa dalam ukuran mini, dan airnya menyegarkan, apalagi kalau dapat yang masih muda. Harganya seribu rupiah per buah. Sebenarnya waktu aku datang penjualnya sudah mau pulang, akhirnya dia bela-belain ngupasin buah lontar yang ada, dan aku dapat bonus 1 biji. Penjual ini mendapat pasokan buah dari Tuban, Jawa Timur ... jauh amat.

No comments:

Bintaro View From Gramedia Building

Akhir tahun gak ada acara apa-apa, jadi iseng saja pergi ke Gramedia buat lihat-lihat buku, mumpung pandemi sudah berlalu. Ini pemandangan k...